Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger

Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger - Hallo Kawan TUTOR 88, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Blog, Artikel Pendahuluan, Artikel Setting, Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger
link : Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger

Baca juga


Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger

Blogger/Blogspot adalah platform blogging/layanan publikasi blog milik google yang digunakan untuk membuat webblog. Blogger sendiri memiliki banyak fitur didalamnya, kemudahan mengganti template, backup post, export/import, dan konfigurasi lainnya. Blogger ini sangat cocok bagi anda yang baru saja ingin memulai untuk ngeblog. Untuk mendaftar atau membuat blog menggunakan fasilitas dari blogspot/blogger ini anda tentunya harus memiliki sebuah email. Dan disarankan email dari "gmail.com" untuk memudahkan registrasi.


Jika anda belum memiliki email atau apapun anda pun bisa langsung mendaftar blogger:
1. Buka Situs Blogger.com
URL : http://www.blogger.com

2. Pilih Create Account:
3. Lalu isikan data anda, username secara otomatis akan membuat akun email di gmail, dan produk google lainnya.


4. Selesai, akun telah terbuat:

5. Masuk Ke Blogger:

6. Pilih Buat Profil Google+ atau Buat Profil Blogger, jika anda hanya ingin membuat blogger saja, pilih profil blogger saja, untuk google + bisa disetel kemudian.


Jika sudah lanjutkan ke Blogger.

7. Kemudian Buat Blog pertama anda.
Pilih Blog baru


Kemudian isikan judul blog anda, dan alamat blog anda. Pastikan alamat tersedia:

Jika sudah tekan tombol "buat blog", judul dan alamat sewaktu-waktu dapat diubah jika kurang sreg. Maka blog telah selesai dibuat, dan siap untuk posting blog.


Untuk melihat blog tekan saja tombol "Lihat Blog", dan default templat blog anda akan seperti ini pada saat pertama kali membuat:





Selesai blog telah jadi dan bisa diakses publik, langkah selanjutnya adalah konfigurasi blog yang akan dibahas di postingan selanjutnya. :)





Demikianlah Artikel Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger

Sekianlah artikel Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger dengan alamat link http://88tutor.blogspot.com/2013/11/cara-mendaftar-membuat-blog-dengan.html

0 Response to "Cara mendaftar & membuat blog dengan Blogspot / Blogger"

Posting Komentar